manusia dan tanggung jawab
1.pengertian tanggung jawab
tanggung jawab adalah sifat terpuji yang mendasar dari sifat manusia tapi bisa tergseser dengan faktor eksternal.
tanggung jawab bisa dibagi 2 hal yaitu:
-tanggung jawab individu terhadap dirinya pribadi,dia harus bertanggung jawab terhadap akal pikiranya,ilmu,raga waktu dan pikiranya.
-tanggung jawab terhadap orang lain atau lngkunganya,contoh:
a.tanggung jawab terhadap diri sendiri
b.tanggung jawab terhadap keluarga
c.tanggung jawab terhadap masyarakat
d.tanggung jawab erhadap bangsa dan negara
PENGABDIAN DAN PENGORBANAN
A.perbuatan baik yang berupa pikiran,atau pendapat sebagai perwujudan cinta atau kasih
contoh :
1.pengabdian pada tuhan yang maha esa
penyerahan diri secara penuh terhadap tuhan dan merupakan perwujudan tanggung jawabnya yang juga diikuti pengorbanan
2.pengabdian pada masyarakat
timbul karena manusia hidup dikalangan masyarakat,sehingga perwujudan tanggung jawabnya berupa pengabdian dan pengorbanan
3.pengabdian kepada raja
penyerahan diri secara ikhlas pada rajanya karena dianggap melindunginya
4.pengabdian kepada negara
timbul karena ada rasa tanggung jawab terhadap kelestarian bangsa dan demi persauan bangsa
5.pengabdian kepada harta
terjadi karena seseorang memandang bahwa harta yang menghidupinya sehingga tindakanya semata mata demi harta.
6.pengabdian kepada keluarga
timubul karena ingin membahagiakan keluarga dengan terpenuhinya kebuuhan secara lahir dan batin
PENGORBANAN
pemberian untuk menyatakan kebaktian dengan penuh rasa ikhlas dan tidak mengandung dan tidak mengandung pamrih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar